Menginspirasi Fashion Berkelanjutan Dan Daur Ulang Kertas Dari Sudut Pandang Anak Kecil

Selamat datang di blog saya yang mengangkat tema penting tentang hidup berkelanjutan. Di dunia yang terus berkembang dari waktu ke waktu tersebut membuat semakin mendesak bagi masyarakat yang mendalami kehidupan sehari-hari untuk mempertimbangkan dampak lingkungan dari setiap langkah yang dijalaninya. Maka dari itu pada kesempatan kali ini khususnya dalam artikel ini saya sebagai penulis akan membahas tentang upaya Royal Golden Eagle dalam mendorong hidup berkelanjutan melalui inisiatif yang dimiliki oleh pihak Royal Golden Eagle khususnya dalam bidang fashion berkelanjutan dan daur ulang kertas. Lebih menarik lagi pada pembahasan kali ini saya sebagai penulis akan melihat perspektif yang segar dari sudut pandang seorang anak kecil yang mencerminkan betapa pentingnya tindakan untuk melakukan kegiatan dalam hal menjaga bumi tempat tinggal tersebut. Pastinya para pembaca sekalian sangat ingin mengetahui akan seluk beluk dari kegiatan petualangan yang membahas mengenai menuju hidup berkelanjutan yang lebih baik bukan. Jika penasaran maka ayo baca tulisan ini sampai akhir agar mengetahui kegiatan petualangan yang dilakukan.

Bagian 1 membahas mengenai Mengenal Royal Golden Eagle (RGE)

Sebelum masuk dalam pembahasan mengenai tema fashion berkelanjutan dan daur ulang kertas terlebih dahulu marilah membahas serta mengenali terlebih dahulu siapa dari sebuah perusahaan yang bernama Royal Golden Eagle (RGE). RGE adalah salah satu perusahaan terkemuka di dunia yang berfokus pada industri sumber daya alam khususnya dalam hal ini di bidang kertas, selulosa, dan energi terbarukan. Belum lagi saat berdiri sampai saat ini pihak RGE selalu memilikikomitmen untuk beroperasi secara bertanggung jawab dan berkelanjutan yang dibarengi dengan memimpin dengan contoh positif dalam mengurangi dampak lingkungan.

Maka dari itu untuk dapat mengetahui lebih lanjut tentang upaya mereka dalam mendukung kehidupan berkelanjutan para pembaca bisa mengaksesnya di https://www.sateri.com/about-royal-golden-eagle-rge.

Bagian 2 membahas mengenai Fashion Berkelanjutan - Menjawab Tantangan Industri Pakaian

Jika melihat ke berbagai macam bidang salah satunya pada bidang industri fashion telah menjadi salah satu kontributor terbesar terhadap masalah lingkungan. Hal tersebut dapat terlihat secara langsung akan limbah tekstil dan dampak serius pada sumber daya alam yang terjadi. Walaupun demikian dengan perkembangan teknologi yang dibarengi dengan ilmu pengetahuan ke arah yang lebih baik lagi mau tidak mau kini ada banyak sekali harapan perubahan disini. Dimana arah perubahan tersebut dapat terlihat dari beralih ke fashion berkelanjutan menjadi tren yang semakin populer. Lebih secara spesifik lagi kini berbagai macam pihak desainer dan merek besar berupaya untuk mengurangi jejak lingkungan yang dihasilkan selama proses produksi berlangsung.

Fashion berkelanjutan berfokus pada penggunaan bahan-bahan ramah lingkungan, produksi yang adil, dan siklus hidup pakaian yang lebih panjang sehingga ramah terhadap bumi dalam hal ini kepada lingkungan yang dari tahun ke tahun selalu mengalami kerusakan akibat kehidupan sehari-hari manusia. Bahan seperti Tencel™ yang dilakukan oleh pihak RGE adalah salah satu contoh bahan berkelanjutan yang semakin banyak digunakan di industri ini. Tencel™ merupakan serat selulosa alami yang berasal dari hutan kelapa sawit yang ditanam secara berkelanjutan dan ramah lingkungan.

Bagian 3 membahas mengenai Pesan dari Anak Kecil

Mari para pembaca untuk secara langsung melihat akan sebuah perspektif yang unik dan jujur dari sudut pandang seorang anak kecil tentang pentingnya hidup berkelanjutan. Sebuah dialog yang menggambarkan harapan, kekhawatiran, dan mimpi tentang masa depan bumi yang sebagai tempat tinggal ini.

Anak: "Kakak, apa itu hidup berkelanjutan?"

Kakak: "Hidup berkelanjutan berarti kita harus hidup dengan cara yang baik bagi bumi kita. Kita harus merawatnya seperti merawat diri kita sendiri."

Anak: "Maksudmu kita harus merawat tanaman dan hewan?"

Kakak: "Ya, benar sekali! Kita harus menjaga hutan dan taman agar hewan-hewan bisa hidup bahagia di habitat mereka."

Anak: "Terus apa yang harus kita lakukan dengan pakaian kita?"

Kakak: "Hmm, pakaian juga penting! Kita harus memilih pakaian yang dibuat dari bahan-bahan yang tidak merusak bumi. Seperti pakaian dari bahan Tencel™, yang berasal dari pohon-pohon yang tumbuh dengan baik."

Anak: "Oh, itu bagus ya! Aku suka pakaian yang ramah lingkungan."

Kakak: "Aku juga! Dan ingat, jangan membuang pakaian begitu saja. Kita bisa mendaur ulangnya agar pakaian bisa digunakan lagi."

Anak: "Tapi bagaimana kita bisa mendaur ulang kertas?"

Kakak: "Nah, untuk mendaur ulang kertas, kita bisa mengumpulkan semua kertas yang sudah tidak terpakai. Lalu, kertas-kertas itu akan diolah kembali menjadi kertas baru. Jadi, kita bisa membantu menyelamatkan pohon-pohon dengan cara itu."

Anak: "Keren! Aku ingin jadi pahlawan bumi yang menyelamatkan hutan!"

Bagian 4 membahas mengenai Daur Ulang Kertas dengan Royal Golden Eagle

Saat ini jika kita sebagai masyarakat melihat perusahaan yang bernama RGE juga telah melakukan langkah besar dalam upaya daur ulang kertas. Dengan memanfaatkan teknologi canggih dan sistem yang efisien maka membuat pihak perusahaan yang bernama RGE telah berhasil mendaur ulang kertas bekas menjadi kertas baru dengan kualitas yang sama dengan kertas dari bahan baku baru.

Daur ulang kertas tidak hanya dapat mengurangi penebangan pohon yang sedang marah dilakukan pada saat lampau ataupun saat ini tetapi juga mengurangi dampak negatif pada lingkungan seperti polusi udara dan limbah yang ada di bumi ini. Ini adalah salah satu contoh nyata dari upaya nyata yang dilakukan oleh perusahaan yang bernama RGE untuk menghadirkan dunia yang lebih hijau dan berkelanjutan bagi masa kini dan masa yang akan datang.

Bagian 5 membahas mengenai Menjadi Bagian dari Perubahan

Melalui inisiatif fashion berkelanjutan dibarengi pula dalam bidang lainnya berupa daur ulang kertas kini membuat perusahaan yang dikenal oleh masyarakat dengan sebuah nama yaitu Royal Golden Eagle telah membuktikan bahwa hidup berkelanjutan adalah mungkin dan perlu dilakukan oleh semua pihak termasuk kita sebagai individu saat menjalani kehidupan sehari-hari. Kini dengan melakukan sebuah langkah demi langkah kecil yang dilakukan termasuk dalam memilih fashion berkelanjutan dan mendaur ulang kertas akan memiliki dampak besar pada bumi kita ke arah yang lebih baik dalam hal ini berupa ramah terhadap lingkungan.

Mari dari itu disini dibutuhkan sebuah kegiatan yang dilakukan secara bersama-sama menjadi agen perubahan dan ambil bagian dalam upaya untuk hidup berkelanjutan. Dengan dukungan dari perusahaan salah satunya seperti perusahaan yang dikenal oleh masyarakat dengan nama RGE dapat menggapai masa depan yang lebih cerah bagi generasi mendatang ke arah yang ramah terhadap lingkungan.

Dengan menggali inspirasi dari upaya RGE dalam fashion berkelanjutan serta bidang lainnya seperti pada bidang daur ulang kertas mari untuk dapat mulai berpikir lebih sadar tentang setiap keputusan yang kita ambil dalam kehidupan sehari-hari. Memilih untuk hidup berkelanjutan adalah investasi bagi masa depan bumi kita dan anak cucu kita. Mari bergerak maju sebagai pahlawan bumi sebagai tempat tinggal kita semua seperti yang diinginkan oleh sudut pandang anak kecil tadi untuk menyelamatkan dan melindungi rumah kita bersama. Ada banyak sekali cara-cara yang dapat dilakukan tetapi langkah secara nyata tersebut seperti yang dilakukan oleh salah satu perusahaan yang dikenal oleh masyarakat dengan sebuah nama RGE yang telah melakukan banyak hal seperti sustainable living khususnya pada bidang sustainable fashion dan paper upcycling melalui anak perusahaan yang dimiliki. Semoga tulisan ini dapat bermanfaat bagi anda para pembaca. Terima kasih.

Sumber tulisan, gambar, dan video:

  1. https://www.sateri.com/about-royal-golden-eagle-rge   
  2. https://www.aprilasia.com/en/about-royal-golden-eagle-rge   
  3. https://www.youtube.com/watch?v=4TZePNzG18Q&t=1s  
  4. https://www.youtube.com/watch?v=OCBNr3punKw&t=2s  
  5. https://www.youtube.com/watch?v=x5c5jr2_Qu4  
  6. https://www.aprayon.com/en/media-english/articles/what-is-sustainable-fashion/   
  7. https://www.aprayon.com/en/media-english/articles/why-viscose-fabric-is-the-future-of-the-fashion-industry/

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Menginspirasi Fashion Berkelanjutan Dan Daur Ulang Kertas Dari Sudut Pandang Anak Kecil"

Posting Komentar