Kondisi Dunia Kerja Serta Hal Yang Harus Dipersiapkan

Didalam menjalani kehidupan sehari-hari seseorang pastinya akan merasakan beberapa tahap kehidupan. Dimana salah satu contoh tahapan kehidupan tersebut adalah tahap bekerja. Agar dapat merasakan tahapan bekerja seseorang maka harus merasakan terlebih dahulu beberapa tahapan sebelumnya seperti tahapan pendidikan formal. Setelah mendapatkan ilmu pengetahuan dalam kegiatan pendidikan formal barulah seseorang dapat terjun secara langsung kedalam tahapan bekerja.

Berdasarkan beberapa pengalaman seseorang yang sudah terlebih dahulu terjun ke kedalam tahapan bekerja hampir secara umum mengetakan bahwa tahapan bekerja cukup sulit. Ya, dari hulu sampai hilir untuk dapat bertahan atau sukses didalam tahapan bekerja benar-benar sulit. Banyak sekali kesulitan-kesulitan yang dirasakan seseorang ketika sudah memasuki tahapan bekerja.

Ketika baru saja mencari pekerjaan seseorang sudah diberikan rintangan dari mulai lowongan pekerjaan yang tidak sesuai, saingan yang cukup ketat, sampai kesulitan lainnya. Apabila seseorang diterima bekerja rintangan tersebut kini menjadi lebih besar lagi seperti terjadinya lingkungan kerja yang kurang baik, beban pekerjaan yang besar, sampai hal lainnya. Dengan demikian maka tidak heran kalau banyak orang-orang yang mengatakan bahwa tahapan bekerja merupakan tahapan kehidupan yang cukup sulit.

Banyaknya pendapat serta beberapa hal bukti yang dipaparkan dalam berbagai media membuat penulis menjadi setuju bahwa tahapan bekerja cukup sulit. Ya, memang penulis belum benar-benar merasakan secara langsung akan tahapan tersebut karena penulis masih berstatus sebagai pelajar. Walaupun demikain tetapi tetap saja berdasarkan beberapa pendapat serta bukti membuat penulis harus bersiap-siap untuk dapat menghadapi tahapan bekerja. Pastinya ada banyak sekali hal-hal yang saya persiapan namun berikut ini adalah beberapa contoh persiapan yang saya lakukan yaitu:

#1. Ilmu Pengetahuan

Hal pertama yang harus dipersiapkan adalah ilmu pengetahuan. Untuk ilmu pengetahuan secara dasar pastinya sudah diberikan pada pendidikan formal. Namun penulis rasa untuk saat ini ilmu pengetahuan yang diberikan pendidikan formal seperti kurang atau tidak cukup. Apalagi dengan perkembangan zaman yang sudah semakin canggih membuat dunia kerja menjadi bergerak lebih cepat dibandingkan pendidikan formal. Agar dapat menyeimbangi akan pergerakan yang cepat didalam dunia kerja maka dibutuhkan ilmu pengetahuan di luar pendidikan formal. Maka disini yang penulis lakukan adalah melakukan berbagai macam kegiatan agar mendapatkan ilmu pengetahuan dari mulai video editing, menulis, memasak, atau memperlajari berbagai aplikasi didalam laptop.

#2. Mental

Ya, karena kita tahu bahwa dunia kerja terkadang menjadi sangat kejam bagi para pekerja. Maka dari itu disini penulis berusaha untuk mencipakan mental yang kuat. Ada beberapa cara yang dilakukan penulis agar memiliki mental yang kuat. Dimana salah satu cara yang dilakukan seperti mengatur emosi, berdaptasi dengan orang-orang yang tidak suka, serta beberapa hal lainnya.

#3. Fisik

Seperti yang kita ketahui bahwa beban didalam dunia pekerjaan bagi para pekerja bisa dikatakan cukup tinggi. Bahkan dibeberapa kasus beban yang diberikan bisa sampai beberapa kali lipat. Karena beban pekerjaan tersebut terkadang dapat membuat seseorang yang tidak kuat fisiknya akan mengalami jatuh sakit. Jika sudah sakit terus menerus bagi pekerja akan memberikan dampak kurang baik. Dimana dampak kurang baik tersebut bisa saja pekerja tersebut mengalami pemecatan. Untuk menghindari akan dampak kurang baik tersebut maka disini penulis melakukan beberapa olahraga secara konsisten agar membentuk fisik menjadi lebih kuat lagi.

Pastinya ada banyak hal-hal yang dipersiapkan oleh para pembaca untuk menghadapi dunia pekerjaan namun untuk penulis sendiri hal yang disiapkan telah dipaparkan diatas. Berbicara tentang dunia pekerjaan rasanya akan kurang jika tidak membahas mengenai kondisi saat ini. Tentunya ada hal yang menarik penulis untuk membahas yang berkaitan dengan dunia kerja saat ini yaitu Virtual office.

Bisa dikatakan bahwa sebelum terjadi wabah pandemik virus Corona istilah yang bernama Virtual office belum terlalu cukup terkenal didalam dunia kerja. Alasannya cukup sederhana karena pada saat itu para pekerja yang bekerja harus datang langsung ke kantor sehingga istilah Virtual office masih terasa asing. Namun untuk saat ini istilah Virtual office sudah cukup terkenal di masyarakat karena adanya wabah pandemik.

Jadi apa itu Virtual office???.

Pastinya disini para pembaca ada yang sudah mengetahui akan istilah Virtual office namun tidak menutup kemungkinan para pembaca yang lain belum mengetahui. Bagaimana pun agar para pembaca mengetahui akan arti dari istilah tersebut maka disini penulis akan memberikan secara umum akan istilah Virtual office.

Menurut penulis sendiri Virtual office adalah ruang kerja yang berlokasi di dunia internet. Virtual office jika diartikan kedalam bahasa Indonesia menjadi kantor virtual. Bisa dikatakan bahwa kantor virtual maka untuk dapat mengakses tersebut membutuhkan perangkat teknologi seperti laptop, internet, dan beberapa hal lainnya.

Adanya wabah pandemik virus Corona serta munculnya beberapa perusahaan yang bergerak dalam strartup kian menambah banyak perusahaan yang menerapkan konsep virutual office. Namun nyata tidak semua virtual office dapat mendukung berbagai macam kebutuhan perusahaan. Sehingga berikut ini adalah beberapa tips-tips yang dapat dilakukan sebelum sebuah perusahaan ataupun pihak lain membuka virtual office.

#1. Lokasi

Ya, lokasi merupakan hal pertama yang harus diperhatikan dalam menentukan virtual office. Alasannya cukup sederhana karena tidak semua wilayah bisa dijadikan sebuah zonasi untuk perkantoran yang dapat digunakan sebagai kantor virtual. Lokasi yang stategis merupakan hal penting agar dapat meningkatkan klien dari perusahaan. Berbicara lokasi akan virtual office pada Arvahub benar-benar strategis. Dimana salah satu contoh dari virtual office pada Arvahub yaitu Virtual office Gondangdia dan Virtual office Tebet. Untuk lokasi dari Virtual office Gondangdia berada di Gedung Arva lantai 3 jalan gondangdia, Bea Cukai No.40, RT.2/RW.2, Gondangdia, jakarta, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10330. Sedangkan untuk Virtual office Tebet berada di Jl. Prof. DR. Soepomo No.23, RT.3/RW.3, Tebet Bar., Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12810.

#2. Fasilitas

Fasilitas yang ditawarkan oleh pihak pemberi layanan virtual office merupakan hal kedua yang harus diperhatikan. Apalagi dengan lengkapnya fasilitas yang diberikan dapat memberikan kenyaman sampai keamanan dalam menggunakan layanan virtual office. Ada banyak sekali fasilitas yang harus diberikan seperti ruang rapat, telephone virtual, notifikasi surat masuk, dan masih banyak lagi. Didalam layanan yang diberikan oleh Arvahub akan virtual office ada banyak sekali fasilitas yang diberikan. Contoh fasilitas yang diberikan yaitu resepsionis, penerimaan surat dan paket, layanan penerimaan surat dan paket, ruang meeting, fasilitas ruang meeting lengkap (free kopi, teh, dan air mineral), sampai wifi.

#3. Harga

Orang-orang ataupun pihak-pihak yang mau menyewa virtual office harus memperhatikan harga. Jangan sampai harga yang telah dikeluarkan tidak sesuai dengan apa yang telah digembar-gemborkan ketika promosi. Didalam Arvahub yang mengenai layanan dari virtual office ada tiga jenis pilihan yang dapat dipilih. Dimana pilihan virtujal office tersebut berdasarkan paket yaitu virtual office standard packages, virtual office dinar packages, dan virtual office dirham packages.

Emang ada banyak sekali hal-hal beberapa tips-tips yang dapat dilakukan sebelum sebuah perusahaan ataupun pihak lain membuka virtual office salah satunya telah dipaparkan. Namun agar lebih mudah memberikan pemahaman mengenai tips-tips dalam memilih virtual office maka disini penulis akan memberikan gambar mengenai tips-tips tersebut.

Dari pemaparan yang diberikan diatas ada satu hal yang menarik yaitu Arvahub. Karena ada hal yang menarik tersebut kini muncul lagi sebuah pertanyaan yaitu:

Apa itu Arvahub???

Arvahub merupakan sebuah unit bisnis didalam sebuah perusahaan rintisan Sofyan Corp. Dimana Sofyan Corp merupakan sebuah perusahaan yang telah bergerak didalam bidang properti selama lebih dari 20 tahun. 

Sofyan Corp sendiri telah cukup banyak melahirkan beberapa unit bisnis yang sudah handal dan teruji didalam bidangnya. Sebut saja salah satu bisnis yang berada di bawah naungan dari Sofyan Corp seperti bidang properti, hotel, pendidikan, sampai konsultan bisnis. Dengan adanya Sofyan Corp maka dapat menjadi sebuah pondasi yang kuat bagi pihak Arvahub agar bergerak ke arah yang lebih sukses lagi. 

Ada banyak layanan didalam Arvahub???

Diharapkan dengan adanya tulisan ini dapat bermanfaat bagi para pembaca baik itu yang sedang mempersipakan masuk dunia kerja atau pihak yang sedang mau menyewa virtual office. Jika sudah memiliki kondisi mau menyewa virtual office bisa menggunakan dari layanan yang bernama Arvahub. Apalagi setelah dipaparkan banyak hal yang dapat dirasakan maka tidak ada salahnya untuk menggunakan layanan dari Arvahub. Apalagi virtual office sangat cocok dilakukan di kota besar seperti kota Jakarta. Virtual Ofiice Jakarta. 

Semoga tulisan ini dapat bermanfaat. Terima kasih.

Sumber gambar, tulisan, dan video:

  1. https://Arvahub.com/
  2. https://Arvahub.com/tips-memilih-virtual-office-untuk-kamu/

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Kondisi Dunia Kerja Serta Hal Yang Harus Dipersiapkan"

Posting Komentar