Koneksifitas Satu Kota Dengan Kota Lainnya Dengan Trasportasi Modern



Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa dari waktu ke waktu negara Indonesia ini ataupun masyarakatnya mengalami perkembangan yang begitu pesat dan cepat. Memang ada banyak sekali contoh contoh yang bukti bahwa baik itu negara Indonesia ataupun masyarakatnya mengalami perkembangan yang begitu cepatnya salah satunya yaitu negara Indonesia ini secara perlahan lahan mulai membangun transportasi modern.

Sumber gambar ;
https://www.jakartamrt.co.id/wp-content/uploads/2017/05/logo-mrt-344-121-png24.png
Berbicara trasportasi pastnya akan sangat luas dan besar namun jika kita mengecilkan menjadi trasportasi modern khususnya yang berada di negara Indonesia ini tentunya pembahasanya akan menjadi lebih kecil lagi. Berbicara trasportasi modern yang dimiliki oleh negara Indonesia ini tidak akan jauh dari yang namanya MRT yang berada di kota Jakarta. Sebagai kota yang dijadikan pusat negara memang sudah sewajarnya bahwa kota Jakarta ini harus memiliki berbagai macam hal yang sudah serba modern salah satunya trasportasinya.

Pastinya ketika awal mulai akan ada banyak sekali rintangan ataupun tantangan. Bukan hal baru bahwa ketika sesuatu pembangunan khususnya yang berkaitan dengan trasportasi akan menimbulkan rintangan ataupun tantangan yang ada. Tentunya dengan adanya MRT ini bisa kita ibaratkan sebagai pisau bermata dua. Dimana disatu sisi dengan adanya MRT ini membutuhkan lahan ataupun proses pembangunannya yang dapat dapat merusak kelestarian alam. Namun disatu sisi lainnya dengan adanya MRT ini dapat menghubungkan satu kota dengan kota lain dengan sangat mudah dan cepat.

Pada tanggal 17 Juni 2008 berdiri lah PT Mass Rapid Transit Jakarta atau yang biasa disebut dengan PT MRT Jakarta. Dimana pada awal dibentuk ini merupakan badan hukum Perseroan Tebatas dengan saham mayoritas dimiliki ole Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Keunggulan dari MRT yang berada di kota Jakarta ini adalah tentunya tidak akan ada macet. Untuk dapat lebih jelas mengenai peta dari konektifitas trasportasi publik ini dapat dilihat pada gambar dibawah ini.
Memang bukan hal yang baru lagi bahwa semakin perubahnya suatu negara pasti membutuhkan sistem trasportasi yang sangat canggih. Dengan adanya MRT khususnya yang berada dikota Jakarta ini tentunya memiliki berbagai dampak baik itu bagi mata dunia maupun bagi masyarakatnya sendiri. Untuk dunia dengan adanya MRT ini menunjukan bahwa negara Indonesia ini tidak bisa dipandang dengan sebelah mata. Selain tersebut diharapakan dapat menjadi sebuah ajang bagi negara Indonesia ini untuk dapat unjuk gigi bahwa negara Indonesia ini dapat menciptakan trasportasi yang sudah modern bagi kebutuhan masyarakatnya. Sedangkan dampak bagi masyarakat negara Indonesia ini adalah dapat menunjukan kepada masyarakat umum bahwa sumber daya manusia yang ada didalam khsususnya yang berasal dari negara Indonesia ini tidak bisa dipandang sebelah mata karena sumber daya manusia yang ada dinegara Indonesia ini sudah dapat membangun trasportasi modern bagi kebutuhan masyarakat dizaman modern ini.

Diharapkan bukan hanya trasportasi MRT yang berada di kota Jakarta saja yang hadir dalam memenuhi kebutuhan perpindahan masyarakat dari satu kota ke kota lainnya. Diharapkan kota kota lainnya juga dapat menjadi sebuah dorongan akan membentuk atau menciptakan berbagai trasportasi yang sangat modern baik itu yang berada di darat, laut, atau bahkan sampai yang berada di udara. Setelah sudah tersediannya banyak sekali trasportasi modern akan menjadi sebuah pondasi bagi negara Indonesia ini dapat membentuk negara Indonesia maju pada tahun 2045. Dimana pada tahun 2045 ini digadang gadang bahwa negara Indonesia ini akan menjadi salah satu negara maju lainnya.
Sumber tulisan:

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Koneksifitas Satu Kota Dengan Kota Lainnya Dengan Trasportasi Modern"

Posting Komentar